Tutup
Uncategorized

Sat Lantas Polres Cianjur Lakukan Uji Kelayakan Kendaraan Dan Tes Urine Terhadap Pengemudi

×

Sat Lantas Polres Cianjur Lakukan Uji Kelayakan Kendaraan Dan Tes Urine Terhadap Pengemudi

Sebarkan artikel ini
IMG 20190602 WA0008
IMG 20190602 WA0008
Para petugas yang berlokasi di term. Pasir hayam 02/06/19

Pasir Hayam, LabakiNews.id –

Minggu, 02/06/2019, Sat Lantas Polres Cianjur melaksanakan kegiatan pengecekan uji kelayakan kendaraan dan test urine kepada pengemudi angkutan umum yang dilaksanakan di Terminal Pasir Hayam Kabupaten Cianjur.

Disampaikan oleb Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko, S.I.K bahwa pada kegiatan tersebut, telah dilakukan pengecekan terhadap 10 orang Pengemudi elf dan angkutan umum dalam rangka Operasi Ketupat Lodaya 2019, yang dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Polres CIanjur Akp Adhimas Sriyono Putra, S.I.K beserta 50 ( lima puluh ) orang personel.

Menurut Kasat Lantas Polres Cianjur, hasil pemeriksaan test urine semuanya dinyatakan Negatif dan hasil Pemeriksaan kesehatan dinyatakan Sehat

Personel yang mengikuti kegiatan tersebut adalah gabungan dari Satuan Narkoba Polres Cianjur, Sat Lantas Polres Cianjur, Bagian Urkes Bag Sumda Polres Cianjur, Dishub, Jasa Raharja dan Puskesmas Sukasari Kec.Cilaku

**hendrik

*source : nrl