PenaSosial
Trending

Polsek Bojongpicung Patroli Someah & Lautan Biru

PenaKu.IDJajaran Polsek Bojongpicung Kabupaten Cianjur Jawa Barat, Kamis (18/08/22) malam sekitar pukul 21.00 WIB sampai dengan selesai mengelar patroli Someah dan lautan biru di wilayah hukum Polsek Bojongpicung.

Patroli Someah merupakan silaturahmi dengan warga untuk mengantisipasi terjadinya hal yang tidak diinginkan semua pihak diantaranya antisipasi C3, Geng motor, serta gangguan Kamtibmas lainnya, di wilayah hukum Polsek Bojongpicung.

Kapolsek Bojongpicung AKP Eriyanto menerangkan, dilaksankannya patroli Someah itu merupakan ajang silaturahmni antara masyarakat dengan para petugas kepolisian yang sekaligus mengantisifati akan terjadinya Curas, Curat, Cularmor (C3) dan Geng motor serta gangguan Kamtibmas lainnya yang ada di wilayah hukum Polsek Bojongpicung.

“Kami melaksanakan patroli Someah dan silaturahmi, itu dilakukan untuk menantisipasi akan terjadinya Kamtibmas dan C3 di wilayah yang dianggap rawan,” katanya.

Sasaran Obvit dan daerah yang dianggap rawan diantaranya, silaturahmi dengan warga Kamoung Sukamaju Desa Cikondang, Pos Ronda Kamoung Palalangon Desa Jati Kecamatan Bojongpicung, Rest Area Citarum Desa / Kecamat Haurwangi, Perbatasan Jl Raya Cipeyeum – Cibodas. (Tahu Sumedang),
SPBU 34 – 43217 Kampung Cisaar Desa Cipeuyeum, Jalan Bojongpicung Kampung Cidogdog Desa Sukaratu Kecamatan Bojongpicung.

“Personil yang ditugaskan di beberpa lokasi tersebut, diantara. Aiptu Sumarsis dan Bripka Yuli Liswanto, kegiatan yang dilaksankan terlaksana tertib aman dan lancar,” ucapnya.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button